Viany Raih Peringkat 1 UKMP2DG Nasional, Harumkan Nama Universitas Hang Tuah
Surabaya, 7 Februari 2025, Centralberitanews.com – Universitas Hang Tuah kembali menorehkan prestasi gemilang melalui salah satu mahasiswinya. Viany, mahasiswi Fakultas Kedokteran Gigi (FKG) Universitas Hang Tuah, berhasil meraih peringkat 1 dalam Uji Kompetensi Mahasiswa Program Pendidikan Profesi Dokter Gigi…