Centralberitanews.com
Polda Bali, Polres Bangli
Polres Bangli perketat pengamanan Gudang Logistik KPU saat pelipatan surat suara Sabtu (6/1).
Kasi Humas Polres Bangli selaku Kasatgas Humas AKP I Wayan Sarta mengatakan pengamanan dilakukan selain melibatkan anggota yang melaksanakan tugas pengamanan Gudang secara melekat namun juga di back up dari anggota yang melaksanakan tugas patroli
Tak mau under estimate para kariawan yang telah di tunjuk untuk melakukan pelipatan surat suara juga dilakukan pemeriksaan.
“Sesuai SOP kariawan yang ditunjuk untuk melakukan pelipatan surat suara tetap kita periksa dan awasi secara langsung untuk menghindari hal hal yang tidak diinginkan,”ujarnya.
(IFA)