Rektor Universitas Hang Tuah Pimpin Jumat Sehat.

 

screenshot 20231104 090527 kinemaster

Surabaya, Centralberitanews.com –
untuk meningkatkan kebugaran jasmani dan daya tahan tubuh tetap sehat serta Untuk meningkatkan rasa kebersamaan antar sesama karyawan di Lingkungan Universitas Hangtuah, Rektor Universitas Hang Tuah Prof. Dr.Ir. Supartono, M.M., CIQaR. Mengajak seluruh karyawan untuk megikuti Aerobic dan olah raga bersama bertempat di kampus halaman utama Universitas Hang Tuah, Jumat (03/11/2023).

Aerobic diikuti seluruh karyawan di lingkungan Universitas Hang Tuah , olahraga bersama ini memiliki manfaat yang sangat penting disamping menjaga kebugaran dan kesehatan tubuh, juga sebagai ajang silaturahmi, menjaga kekompakan, kebersamaan serta menumbuhkan jiwa persaudaraan “tegas Rektor disela sela pengarahan kepada pegawai Universitas Hang Tuah.

Kegiatan Jumat sehat diawali dengan melaksanakan senam aerobik diteruskan dengan acara jalan sehat bersama dengan mengelilingi area lokasi kampus Laut Biru serta melakukan pembersihan umum di sekitar lokasi area pintu utama bagian barat.

Advertisement

Dengan diadakan pembersihan di lingkungan UHT Lingkungan menjadi tampak bersih dan asri sehingga dapat memberikan rasa yaman, khususnya bagi seluruh karyawan di lingkungan UHT.

Baca juga :  Kabadiklat Kemhan RI Kunjungi Sebasa Kodiklatal

Dalam kegiatan bersih-bersih Rektor UHT didampingi Dekan Fakultas Psikologi UHT dan Ka Biro Kerumahtanggaan UHT serta diikuti seluruh Karyawan UHT.

(@.prm).

Advertisement

Pengaduan via WhatsApp?